Pelatihan Water Rescue 2022
KEDIRI, LINTASDAERAHNEWS.COM – Sebanyak 83 orang relawan kebencanaan dari berbagai organisasi dan lembaga se-Jawa Timur telah berhasil melaksanakan Pelatihan Water Rescue atau Teknik Pertolongan di Permukaan Air, yang dilaksanakan oleh Aliansi Relawan Muslim Indonesia (ARMI) serta didukung oleh BASARNAS Propinsi Jawa Timur, selama 2 hari pada Sabtu (10/9) hingga Minggu (11/9) lalu. Kegiatan yang dilaksanakan […]